Apa efek buruk marah? Semoga cerita ini membantu menjelaskan ya.. (*^-^*)
Seekor ikan sedang berenang-renang di karang, tiba-tiba siripnya tergores sikat besi yang karam.
Dia kesakitan, dia marah sekali maka dia gigit sikat besi tersebut, bukannya sikat besi tersebut kesakitan, mulut ikan tersebut yang justru terluka.
Ikan tersebut semakin marah, semakin hebat dia serang sikat besi, semakin hebat pula luka ikan tersebut. Akhirnya dia lemas dan sungguh kesakitan sedangkan sikat besi tetap kokoh berdiri..
Begitu pula kita dengan kemarahan kita..
Seseorang yang dikuasai amarah hanya akan menyakiti dan merusak dirinya sendiri.
Amarah tidak mengerjakan kebenaran di hadapan Tuhan..
Amarah adalah keinginan kita..
Setan sering memakai amarah untuk menjerat kita dalam dosa.
Hati-hati dengan amarah..
Semoga bermanfaat yah..
No comments