Search This Blog

MPASI Pertama Menurut WHO / MPASI Menu Tunggal

#babyinovamelisa
.
Beberapa kali ada yg DM tentang menu MPASI pertama Sam. .
Saya ikut ketentuan MPASI WHO mom,  jadi untuk MPASI Pertama Sam ikut aturan MPASI Menu Tunggal. .
.
(detail tentang MPASI WHO ada di @tipsibuhamildanmenyusui, setelah ini saya repost ya dan di rekap juga di www.inovamelisa.com ya mom).
.
Berikut jadwal MPASI Menu Tunggal Sam, saya berikan satu bahan demi satu bahan. Berurutan dr buah, karbo, protein nabati, sayur, protein hewani dan bila menu cocok saya beri EVOO / ELOO.
.
Kenapa ada bbrp bahan makanan, pdhl menu tunggal maksimal hanya 2 minggu?
.
Sebagai cadangan mom, jika Sam gak suka dengan opsi atasnya, next makan saya beri opsi dibawahnya dst. MPASI Tunggal dianjurkan 1-2x sehari. .
Hari pertama saya beri pisang.
Hari kedua makan kedua saya beri wortel.
Hari kedua makan ketiga saya beri beras putih + EVOO eh tidak suka.
Hari ketiga makan keempat saya beri oat + EVOO.
Hari ketiga makan kelima saya beri tempe + Bawang putih + ELOO tumis.
Hari keempat saya masi takut protein hewani maka saya beri menu buah lagi (alpukat) sebagai makan keenam -- langkah saya kurang tepat mom, harusnya gak perlu takut karena protein hewani sangat penting bagi bayi agar gizi seimbang.
.
Nah kemudian siklus berjalan terus dr buah, karbo, protein nabati, sayur, protein hewani.
.
Minggu kedua saya mulai mencampur beberapa bahan menu tunggal, sampai akhirnya menu 4 bintang.
.
Sampai sekarang, saya usahakan setiap harinya ada minimal satu bahan makanan baru. Oh ya mom, beberapa resepnya ada di vlog kami ya mom. ^.^
..
#mpasiwho #mpasimenutunggal #makananbayi #tipsmpasi #menumpasimenutunggal #menumakananbayi #menutunggal #mpasiharipertama #mpasirumahan #mpasimudahpraktis #jadwalmpasi

Silahkan Bagikan ^.^

>

Popular Posts

Total Tayangan Halaman